Jelang Idul Adha, Polres Tegal Kota dan Dinas Pertanian Semprotkan Disinfektan di Pasar Hewan

Santiaji Pangestu
Polres Tegal Kota dan Dinas Pertanian penyemprotan Disinfektan di Pasar Hewan. Jum'at (8/7/2022). Foto: iNews ID/ Santiaji Pangestu/ Dok.

PEMALANG, iNews.id - Upaya pencegahan penyebaran penyakit mulut dan kuku (PMK) di Tegal Kota terus dilakukan oleh Dinas Ketahanan Pangan, Pertanian dan Perikanan (DKPPP) bersama Polres Tegal Kota.

Dalam upaya penekanan PMK tersebut, Dinas Ketahanan Pangan, Pertanian dan Perikanan (DKPPP) bersama Polres Tegal Kota melakukan penyemprotan disinfektan di pasar hewan, Jum'at (8/7/2022).

Kabag Ops Polres Tegal Kota Kompol Wibowo Saputra menyampaikan, dalam rangka Operasi Aman Nusa II tentang penanganan PMK, Polres Tegal Kota melaksanakan sejumlah kegiatan, salah satunya melakukan kegiatan penyemprotan disinfektan di pasar hewan.



Editor : Abdul

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network