Waspada! Banjir Rob Wilayah Pantura Jawa Tengah Terjadi Hingga 13 November 2024

Tri Arifka
BMKG prediksi banjir rob di wilayah Pantura terjadi pada 6 November hingga 13 November 2024. (Istimewa)

“Jika letak daratannya tidak jauh dari permukaan laut, tentu rawan banjir, seperti di wilayah Molodemak,'' tegasnya. “Kami mengimbau masyarakat untuk selalu update informasi cuaca dari BMKG khususnya Balai Cuaca Maritim Tanjung Emas Semarang mengenai kondisi cuaca laut.

BMKG telah mengidentifikasi beberapa wilayah rawan kerusakan akibat rob di Jawa Tengah antara lain: Kabupaten Pekalongan khususnya wilayah Wonokerto, Kota Pekalongan di sekitar Pantai Sari, Kota Semarang di Wilayah Genuk. Kabupaten Demak khususnya Wilayah Sayung dan Wilayah Morodemak.

 



Editor : Aryanto

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network