Menurut data BPBD DKI Jakarta, banjir diantaranya merendam kawasan Jakarta Selatan tercatat 22 RT yang terendam banjir, Jakarta Barat ada 8 RT, dan Jakarta Timur ada 41 RT. Total 71 RT yang terdampak banjir akibat meluapnya kali di wilayah tersebut.
71 RT di DKI Jakarta yang terendam banjir hingga Sabtu (16/7/2022) diantaranya :
1. Jakarta Selatan
- Kelurahan Pondok Labu, jumlah 1 RT dengan ketinggian air 55 cm.
Penyebab: Luapan air Kali Krukut dan Curah Hujan Tinggi
- Kelurahan Pondok Pinang, jumlah 5 RT dengan ketinggian air 40 cm.
Penyebab: Luapan air Kali Pesanggrahan dan Curah Hujan Tinggi
- Kelurahan Bangka, jumlah 1 RT dengan ketinggian air 40 cm s.d 60 cm.
Penyebab: Luapan air Kali Krukut dan Curah Hujan Tinggi
Editor : Abdul Kadir