get app
inews
Aa Text
Read Next : Potret Ojek Perahu di Kali Elon Pemalang

Ini Dia! Satu-satunya Lampu Merah Paling Unik di Pemalang, Yuk Simak Lokasinya

Jum'at, 21 Oktober 2022 | 00:56 WIB
header img
Traffic Light atau Lampu Merah di Bendungan Sungapan Desa Penggarit, Kecamatan Taman, Pemalang. Foto: Istimewa

PEMALANG, iNews.id - Lampu merah (Traffic light) yang satu ini tergolong unik, pasalnya lampu merah ini terpasang di atas Bendungan, tidak seperti lampu merah pada umumnya yang dipasang di perempatan jalan raya.

Traffic light ini terpasang di atas Bendungan Sungapan, Desa Penggarit, Kecamatan Taman, Kabupaten Pemalang, tepatnya berada diantara jalan Simangu - Warih Prabowo, yang menghubungkan Desa Penggarit, Desa Pener dan Desa Kejambon.

Keberadaan lampu merah itu sendiri guna mengatur antrian laju kendaraan (bergantian) untuk melintasi jalan melalui jembatan Bendungan Sungapan yang hanya muat untuk satu kendaraan roda empat. 

Terpantau, jalan yang berada di atas jembatan Bendungan Sungapan tersebut memang cukup sempit, hanya muat untuk satu kendaraan mobil saja, sehingga untuk melintasinya kendaraan roda empat harus bergantian satu sama lain, agar tidak terjadi tabrakan atau kemacetan di tengah jembatan tersebut.

Editor : Aryanto

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut