3 Kode Sopir Bus Jika Ada Copet di Dalam Bus, Penumpang Perlu Tahu dan Waspada 

Rina Anggraeni
Kode sopir bus jika ada copet di dalam bus muncul karena inisiatifnya. (Foto: Ilustrasi

KODE sopir bus jika ada copet di dalam bus muncul karena inisiatifnya. Inisiatif sopir bus untuk memberitahu penumpang agar waspada dengan barang berharga yang dibawa penumpang.  

Seiring pengalaman sopir bus, terutama trayek luar kota, para sopir mempunyai trik tersendiri untuk mengingatkan penumpang agar waspada ada copet. 

Adapun 3 kode atau trik sopir bus tersebut yakni: 

1.Sopir bus memutar musik keras-keras

Ini dimaksudkan agar penumpang yang tidur dalam perjalanan malam segera bangun.

2.Sopir menghidupkan lampu di dalam kabin bus  

Cara ini dilakukan agar aksi copet atau maling di dalam bus bisa diketahui saat bus mengangkut penumpang dalam perjalanan malam. 

Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network