Untuk sementara, jembatan di Pancuran 13 dan Pancuran 5 ditutup total karena tidak dapat dilalui kendaraan maupun pejalan kaki. Sementara itu, jembatan di Curug Jedor akan segera ditangani dengan pemasangan jembatan bailey sebagai akses darurat.
Pemerintah mengimbau masyarakat dan wisatawan untuk meningkatkan kewaspadaan mengingat curah hujan di wilayah tersebut masih tinggi dan berpotensi memicu bencana susulan.
Editor : Aryanto
Artikel Terkait
