PEMALANG, iNews.id -
Mau coba resep ayam yang berbeda dari biasanya? Bisa coba ayam tangkap khas Aceh ini. Enak rasanya mudah cara membuatnya, simak resepnya.
Baca Juga
Resep Ayam Goreng Krispi Hasil Kreasi Chef Rudy Choirudin, Keriting dan Crunchy!!
Bahan-bahan
- 1 ekor ayam kampung, potong-potong sesuai selera
Baca Juga
Resep Chicken Nugget Keju Hasil Kreasi Chef Rudy Choirudin, Simple dan Mudah!!
- 1 sendok makan air asam jawa
Baca Juga
Resep Ayam Goreng Dadak Sambal Siram – Chef Rudy Chorudin, Pedas dan Lezat!
Bahan Bumbu Cemplung Untuk Ungkep
- 1 lembar daun pandan diikat simpul
Baca Juga
Resep Balado Kentang Teri Ala Chef Rudy Choirudin, Menu Makan Malam yang Enak
- 1 ruas lengkuas, iris tipis atau geprek
- 2 tangkai daun kari atau daun salam koja
- Bahan Bumbu Halus Untuk Ungkep
Baca Juga
Resep Popcorn Caramel dan Butter Ala XXI Anti Gosong, Rasa dijamin Mirip
- 1 sendok teh merica butir
Bahan Bumbu Rempah Goreng
- 1 lembar daun kunyit, potong kasar
- 1 batang serai, diiris tipis serong
- 3 lembar daun pandan, potong kasar
- 5 buah cabai hijau besar, belah menjadi 2 bagian
- 3 tangkai daun kari, petiki daunnya saja
Cara Memasak Ayam Tangkap
- Siapkan semua bahan yang dibutuhkan untuk memasak ayam tangkap.
- Cuci bersih ayam kampung dan potong-potong sesuai selera. tiriskan.
- Masukkan ke dalam wajan lalu tambahkan bumbu halus untuk ungkep dan bumbu cemplungnya (daun pandan, lengkuas, daun kari).
- Tuang air kelapa dan air asam jawa. aduk rata dan masak dengan api sedang.
- Rebus atau ungkep ayam dengan menutup wajan sampai kuah menyusut dan ayam matang.
- Jika ayam ungkep sudah matang, matikan api lalu siapkan bahan rempah goreng.
- Panaskan banyak minyak dalam wajan untuk menggoreng ayam.
- Goreng ayam ungkep sampai mau matang kering berwarna coklat keemasan.
- Jika ayam goreng sudah mau matang, baru masukkan bumbu rempah dan goreng dengan ayam sampai garing merata serta bau wangi. angkat dan tiriskan.
- Tata ayam berserta rempah gorengnya dalam piring saji.
Editor : Anila Dwi