get app
inews
Aa Read Next : Potret Ojek Perahu di Kali Elon Pemalang

Wujudkan Swasembada Gula Konsumsi 2024, Dandim Pemalang Dukung Penanaman Tebu Perdana

Kamis, 28 Juli 2022 | 23:17 WIB
header img
Dandim 0711/ Pemalang Letkol Inf Roihan Hidayatullah, bersama unsur Forkopimda menghadiri kegiatan penanaman tebu perdana di wilayah Kabupaten Pemalang. Kamis (28/7/2022). Foto: iNews ID/ Aryanto

Maka, Pemerintah Kabupaten Pemalang terus berupaya mendorong program pembangunan daerah dengan melakukan berbagai terobosan, termasuk menjalin kerjasama dengan berbagai pihak yang secara signifikan dapat mendorong peningkatan ekonomi dan kesejahteraan rakyat.

Komisaris Utama PT Perkebunan Nusantara lX, Dodi Restiyawan mengungkapkan, komunitas tebu adalah komunitas yang strategis, namun sampai saat ini mengalami penurunan.  

Ia berharap, dengan dimulainya program penanaman tebu dapat kembali menghidupkan perkebunan tebu, sehingga dapat meningkatkan kesejahteraan para petani, dan dapat mendukung swasembada gula Nasional.

Editor : Abdul

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut