Urusan Belum Tuntas: Hasil Imbang Pacquiao vs Barrios Picu Bakal Duel Ulang!
Senin, 21 Juli 2025 | 04:13 WIB

Penampilan impresif Pacquiao inilah yang membuat Barrios begitu antusias untuk bisa kembali berbagi ring dengannya.
Kini, dengan kesepakatan verbal dari kedua belah pihak, para penggemar tinju di seluruh dunia tinggal menantikan pengumuman jadwal resmi untuk "Pacquiao vs. Barrios Jilid 2", sebuah pertarungan ulang yang menjanjikan pertaruhan yang lebih besar.
Editor : Aryanto