get app
inews
Aa Text
Read Next : Kepala Biro Humas Kementerian UMKM Tewas dalam Kecelakaan di Tol Pejagan–Pemalang

Ngeri! Sejumlah Lubang Besar di Jalan Raya Pegiringan-Pemalang Hantui Pemotor

Senin, 19 Januari 2026 | 10:21 WIB
header img
Kondisi jalan raya Pegiringan-Pemalang terdapat sejumlah lubang cukup besar, Senin (19/1/2026). (Foto: Istimewa).

Menurut warga, jalur Pegiringan–Pemalang merupakan jalan provinsi dengan tingkat lalu lintas yang cukup padat setiap harinya. Kondisi jalan yang rusak dinilai tidak sebanding dengan intensitas penggunaan jalur tersebut.


Penampakan lubang di jalan jembatan Simbang Petir Bantarbolang, Senin (19/1/2026). Foto: Istimewa

"Di jalur ini sering terjadi kecelakaan, belum lama juga ada kecelakaan lalu lintas di sekitar lokasi tersebut," kata Teguh, warga sekitar.

Masyarakat berharap pemerintah segera turun tangan melakukan perbaikan guna mencegah terjadinya kecelakaan lalu lintas. “Kami berharap segera diperbaiki, karena ini sangat membahayakan pengguna jalan, terutama pengendara sepeda motor,” ucapnya.

Editor : Aryanto

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut