9 Konglomerat Sawit Paling Tajir di Indonesia, Ini Daftarnya

Viola Triamanda
Konglomerat sawit paling tajir di Indonesia hartanya hingga triliunan rupiah lewat bisnis minyak goreng ini. (Foto: Dok) 

8. Peter Sondakh

Selain bergerak di berbagai bidang mulai dari perhotelan, media serta pertambangan, ternyata pemilik Rajawali Corpora juga menggeluti bisnis kelapa sawit melalu Eagle High Plantations. 

Harta kekayaan Peter diperkirakan mencapai sebesar USDD2,15 miliar atau setara Rp3,75 triliun. 

9. Ciliandra Fangiono

Lewat First Resources Ltd, Ciliandra Fangiono terjun ke bisnis kelapa sawit. Perusahaan itu fokus pada bidang budidaya kelapa sawit, memanen tandan buah segar hingga menggilingnya menjadi minyak sawit mentah (CPO) dan kernel sawit (PK).

Editor : Vitrianda Hilba Siregar

Sebelumnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network