2. Alam yang Tak Mau Ditangkap Kamera
Pesona Gunung Galunggung dapat dinikmati secara kasat mata. Namun, saat hendak bersua foto, alam seolah menolak ajakan tersebut.
Para fotografer profesional pun sudah membuktikan hal tersebut. Menurut mereka, sebagus apapun kameranya dan sebaik apapun kemampuan seseorang tak akan pernah berhasil mengabadikan kegagahan Gunung Galunggung.
3. Memiliki 7 Mata Air
Gunung Galunggung menyimpan 7 buah mata air yang dipercaya memiliki rasa berbeda. Konon, air tersebut memberikan khasiat untuk kesehatan, kebersihan jiwa, dan mencerahkan wajah.
4. Ikan Raksasa
Terdapat sebuah danau di Gunung Galunggung yang diakibatkan karena letusannya di tahun 1982 lalu. Dalam danau tersebut, terdapat banyak ikan yang dipercaya sebagai hewan peliharaan peri Gunung Galunggung.
Editor : Lazarus Sandya Wella
Artikel Terkait