Pendaftaran KIP Kuliah 2024 sudah dibuka pada 12 Februari 2024 sampai dengan 31 Oktober 2024.
Sebagai informasi, KIP Kuliah diperuntukan bagi mahasiswa baru di perguruan tinggi negeri maupun perguruan tinggi swasta.
Plt Kepala Pusat Layanan Pembiayaan Pendidikan, Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek), Abdul Kahar, dalam Webinar Sosialisasi Pendaftaran KIP Kuliah Merdeka Tahun 2024, seperti dikutip iNewsPemalang.id, Senin (19/2/2024), memaparkan bahwa bagi anak-anak Indonesia yang berkeinginan untuk melanjutkan ke perguruan tinggi dengan cara sesuai ketentuan akan diberikan kesempatan seluas-luasnya.
Editor : Aryanto
Artikel Terkait