get app
inews
Aa Text
Read Next : Bus Agra Mas Terbakar Ludes di Exit Tol Adiwerna Tegal, Sempat Alami Kerusakan Mesin

Rumah Petani di Cilacap Terbakar Habis Tinggal Puing, Motor dan Uang turut Ludes

Rabu, 06 Juli 2022 | 00:52 WIB
header img
Kebakaran menimpa rumah milik seorang warga bernama Sansumarto (65 Th) warga Dusun Bojong RT. 02 RW. 02 Desa Bulusari, Kecamatan Gandrungmangu, Cilacap. Selasa (5/7/2022). Foto: iNews ID/ Aryanto/ Dok.

PEMALANG, iNews.id - Kebakaran menimpa rumah milik seorang warga bernama Sansumarto (65 Th) warga Dusun Bojong RT. 02 RW. 02 Desa Bulusari, Kecamatan GandrungmanguCilacap, Jawa Tengah. Selasa (5/7/2022) pagi. 

Rumah milik seorang warga Dusun Bojong RT. 02 RW. 02 Desa Bulusari, Kecamatan Gandrungmangu, Cilacap tersebut terbakar hangus tinggal puing diduga karena tungku api masih menyala setelah digunakan.

Kebakaran tak hanya mengakibatkan korban kehilangan rumah miliknya, namun juga harta benda yang berada di dalam rumah seperti uang tunai puluhan juta rupiah dan satu unit sepeda motor ikut ludes terbakar. 

Kepala UPT Damkar Cilacap Supriyadi menerangkan, saat kejadian pemilik rumah beserta istri tengah berada di sawah sedang memanen bengkoang, sehingga rumah tersebut dalam kondisi kosong. 

Editor : Abdul

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut