get app
inews
Aa Text
Read Next : Tawarkan Harga Fantastis, Chelsea Berhasil Tikung Transaksi Rapinha

Drama Transfer Rapinha Rampung, Barcelona Menang dengan Tawaran Fantastis

Senin, 11 Juli 2022 | 12:25 WIB
header img
Transfer Rapinha akan segera selesai, Barcelona berhasil mendapatkanya (Sumber Foto: @idextratime).

Dikabarkan, antara mereka kesepakatan juga telah terjalin. Namun, nampaknya Rapinha hanya ingin pergi ke Barcelona, sehingga negoisasi terus berlanjut.

Rapinha terus menunggu tawaran lanjutan dari Barcelona untuk bisa mengungguli Chelsea, dengan nilai mencapai €75juta Euro tersebut rasanya sudah cukup untuk merayu manajemen Leeds United.

Sebelumnya, Barcelona telah mendatangkan Franck Kessie dan Andreas Christensen beberapa hari yang lalu. Jika kesepakatan Rapinha rampung, ia akan menjadi pemain ketiga yang akan merapat dengan tim berjuluk La Blaugrana tersebut.

Barcelona terus berupaya mendatangkan pemain demi pemain untuk menambah kedalam tim mereka, padahal keuangan Barcelona sedang mengalami krisis yang membuat banyak pemain rela dipotong gajinya.
 

Editor : Abdul

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut