get app
inews
Aa Text
Read Next : Semarak Aksioma HAB Kemenag Ke-79, Najid: Ajang Ciptakan Atlet Berprestasi

Secercah Harapan Pengrajin Ukiran Kayu di Pemalang yang Masih Eksis hingga Kini

Senin, 05 Desember 2022 | 20:56 WIB
header img
Beberapa pengrajin ukiran kayu di Pemalang yang hingga kini masih eksis. Foto: iNews ID/ Santiaji Pangestu

Haryono mengatakan, jika ingin menciptakan ciri khas ukiran Pemalang, maka pemerintah daerah harus membuat wadahnya dan bekerja sama dengan semua pengrajin ukiran yang ada di Kabupaten Pemalang.

"Kami berharap pemerintah daerah turun langsung membicarakan ini dengan para pengrajin dan bersama-sama membahas seni ukir khas Pemalang. Kami butuh fasilitas pemerintah daerah untuk eksistensi ini," ungkap Haryono.

Editor : Aryanto

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut