Dijamin Betah! Ini Dia Deretan Desa Terindah di Indonesia, Gak Kalah Cantik Dengan Luar Negeri
Senin, 19 Desember 2022 | 09:52 WIB
Berada di Kelurahan Kubu, Kecamatan Bangli, desa ini telah dianugerahi penghargaan kalpataru. Secara keseluruhan, desain arsitektur bangunan di desa ini sama persis, dengan adanya pintu gerbang khas Bali (angkul-angkul).
Demikian sejumlah desa yang bisa kamu kunjungi untuk melepas riuhnya perkotaan. Semoga bermanfaat.
Editor : Sandi