Polres Pemalang Bentuk Tim dan Relawan SAR Arnavat, Ini Dia Anggotanya

Aryanto
Kapolres Pemalang AKBP Ari Wibowo resmi kukuhkan Tim dan Relawan SAR Arnavat, Sabtu (29/10/2022). Foto: iNews ID/ Aryanto

“Secara berkesinambungan akan dilakukan pelatihan, untuk meningkatkan kemampuan para relawan,” sambung Kapolres.

Disebutkan oleh Kapolres, bahwa masyarakat yang tergabung dalam relawan Arnavat sebagian besar berasal dari wilayah pesisir pantai utara Kabupaten Pemalang.

“Sementara ini telah terbentuk 30 orang relawan, mudah-mudahan kedepan dapat kita kembangkan,” ucapnya.

Menurut Kapolres, wilayah perairan pantai utara dan selatan Jawa Tengah memiliki karakteristik gelombang tinggi, sehingga rawan terjadinya kecelakaan laut, seperti kapal tenggelam, orang tenggelam, hilang, hanyut dan jatuh ke laut.

Editor : Aryanto

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network