Mengenal Ragnar Oratmangoen Striker Baru Timnas Indonesia, Mengaku Bahagia Menjadi Mualaf dan WNI

Aryanto
Penyerang naturalisasi Timnas Indonesia Ragnar Oratmangoen. (Instagram/@0ratmangoen)

"Ini adalah pengalaman yang istimewa bagi saya, karena saya tahu banyak pemain di Timnas Indonesia yang menjalankan ibadah Ramadhan. Sekarang, mayoritas pemain di tim ini berpuasa. Itu membuat atmosfer menjadi lebih spesial," ungkapnya.

Sebagai informasi, Ragnar Oratmangoen resmi menjadi warga negara Indonesia bersama dengan Thom Haye pada Senin, 18 Maret 2024. Dia memiliki ikatan keluarga dengan Indonesia melalui kakek dan nenek dari pihak ayahnya yang lahir di Ambon. 

Menjadi WNI, membuatnya semakin merasa dekat dengan tanah airnya. Terlebih di bulan Ramadhan ini, dia mengaku dapat merayakan momen-momen keagamaan dengan lebih berarti.



Editor : Aryanto

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network