Sementara itu menurut Vina, seorang pembeli yang mampir saat melintas di jalan itu mengatakan, harga buah semangka cukup murah, ia membeli untuk keluarga di rumah.
"Ya lumayan cukup murah, buat keluarga di rumah, buahnya juga seger-seger karena baru metik," ujarnya.
Editor : Aryanto
Artikel Terkait