"Untuk bahan baku kedelai naik setengah kwintal Rp500 ribu, dan kayu bakar juga naik, satu pikup sekarang Rp470 ribu, makanya harga tahu ikut naik," ujar Dita.
Kendati harga tahu dongkal mengalami kenaikan, menurut Dita, omzet penjualan makanan khas Pemalang ini tidak mengalami penurunan, masih stabil.
"Alhamdulillah masih stabil omzetnya," pungkasnya.
Editor : Aryanto
Artikel Terkait