KNTI Pemalang Dorong Anak Nelayan untuk Sekolah sampai Perguruan Tinggi
Selasa, 13 Desember 2022 | 12:22 WIB
Ditempat yang sama, Sutrisno, selaku sekretaris DPD KNTI Pemalang menjelaskan, disamping imbauan berkaitan dengan pendidikan bagi anak nelayan, para nelayan juga diimbau ikut dalam program BPJS Ketenagakerjaan.
"BPJS Ketenagakerjaan dengan programnya, jaminan kecelakaan kerja, jaminan hari tua, jaminan pensiun, jaminan kematian dan jaminan kehilangan pekerjaan, bisa hadir untuk membantu bagaimana masyarakat bisa melanjutkan kehidupan ekonominya,” ungkap Sutrisno.
Editor : Aryanto