Pemerintah AS Resmi Shutdown, Gedung Putih dan Partai-Partai Saling Lempar Tanggung Jawab
Pemerintah Amerika Serikat resmi mengalami penutupan operasional (government shutdown) setelah Senat gagal mencapai kesepakatan terkait anggaran belanja tahunan